Simak Persiapan Kurban pada Idul Adha 2024: Begini Tata Cara dan Langkah-langkah Pelaksanaannya

- 7 Juni 2024, 13:06 WIB
Penyembelihan hewan kurban Idul Adha 1444 Hijriyyah
Penyembelihan hewan kurban Idul Adha 1444 Hijriyyah /idejabar/asep budi karyana

PR CIAMIS - Hari raya Idul Adha adalah bagian hari raya umat muslim, adapun salah satu amalannya yaitu melaksanakan kurban.

Karens kurban adalah ibadah yang dilakukan umat Muslim pada hari raya Idul Adha sebagai bentuk ketaatan kepada Allah dan peringatan atas kisah Nabi Ibrahim AS.

Pelaksanaan kurban memerlukan sejumlah persiapan dan langkah yang harus diperhatikan agar sesuai dengan syariat Islam.

Baca Juga: Menjelang Idul Adha 2024, Simak Syarat dan Ketentuan Hewan Kurban Agar Kurban Diterima

Berikut adalah uraian lengkap mengenai tata cara pelaksanaan kurban, mulai dari penyembelihan, pembagian daging, hingga pengelolaan jeroan.

1.Penyembelihan Hewan Kurban

a. Pemilihan Hewan
Hewan kurban harus memenuhi syarat tertentu, yaitu sehat, tidak cacat, dan telah mencapai usia minimal yang ditentukan (unta 5 tahun, sapi atau kerbau 2 tahun, kambing atau domba 1 tahun).

Hewan yang dipilih sebaiknya jantan dan dalam kondisi prima.

Baca Juga: Tips Perawatan Rumah: Cara Bisa Membantu Merawat Kursi Lipat agar Tetap Fungsional dan Nyaman

b. Persiapan Penyembelihan
Sebelum disembelih, hewan harus diperlakukan dengan baik dan diberi minum.

Halaman:

Editor: Adi Rahmatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah