Tips 4 Cara Mengelola Stres untuk Kesehatan Mental yang Lebih Baik

- 2 Juni 2024, 04:54 WIB
Ilustrasi stres
Ilustrasi stres /Pikiran Rakyat.com/

PR CIAMIS - Pengelolaan stress dalam kehidupan tentunya sesuatu yang sangat diperlukan, agar mampu menjaga kestabilan diri.

Karena tidak dipungkiri perasaan stres bisa saja muncul dalam kehidupan ini, sehingga perlu diatasi dan diantisipasi.

Pasalnya stres adalah respons alami tubuh terhadap tekanan atau tuntutan tertentu dalam hidup sehari-hari.

Baca Juga: Hasil Sprint Race MotoGP Italia: Bagnaia Raih Kemenangan Pertama, Jorge Martin Jatuh

Namun, jika tidak dikelola dengan baik, stres dapat berdampak negatif pada kesehatan mental dan fisik seseorang.

Berikut adalah beberapa tips untuk mengelola stres secara efektif:

1. Olahraga Teratur
Olahraga secara teratur dapat membantu mengurangi tingkat stres dan meningkatkan suasana hati.

Aktivitas fisik seperti berjalan kaki, berlari, atau yoga dapat membantu melepaskan endorfin, yang dapat meningkatkan perasaan bahagia dan menenangkan pikiran.

Baca Juga: Head to Head Borussia Dortmund vs Real Madrid di Final Liga Champions 2023/2024

2. Teknik Relaksasi
Praktik seperti meditasi, pernapasan dalam, atau yoga dapat membantu menenangkan pikiran dan tubuh, serta mengurangi tingkat stres.

Halaman:

Editor: Adi Rahmatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah