Udah Tau Belum? 8 Fakta Unik Tahun Kabisat, 29 Februari, Ternyata Gak Terjadi Setiap 4 Tahun Sekali, Kok Bisa?

- 29 Februari 2024, 11:09 WIB
Ilustrasi - Apa itu Tahun Kabisat? Pengertian, Jumlah Hari dan Cara Menghitungnya
Ilustrasi - Apa itu Tahun Kabisat? Pengertian, Jumlah Hari dan Cara Menghitungnya /Freepik/Freepik

PR CIAMIS - Hari ini, 29 Februari merupakan hari kabisat yang kedatangannya empat tahun sekali.

Tangggal 29 Februari merupakan hari ekstra yang diberikan di akhir bulan kedua tahun Masehi sebagai akumulqsi dari jumlah waktu yang tak terhitung setiap tahunnya.

Baca Juga: Heboh! Menangkan Jalan-Jalan Gratis ke Paris dengan Beli dan Review Produk Lancome di Shopee Mall!

Sejatinya waktu revolusi bumi mengelilingi bukanlah 365 secara bulat melainkan 365 hari 5 jam 48 menit 45,1814 detik.

Sisa waktu yang tak dihitung tersebut diakumulasikan di tahun keempat.

Namun dalam faktanya bahwa tahun kabisat tidak selalu datang di tahun keempat!

Berikut deretan fakta menarik dari tahuh dan hari kabisat seperti tanggal 29 Februari:

1. Pertama kali diperkenalkan pada 46 SM

Baca Juga: Daftar Peringatan Penting di Hari Kabisat, 29 Februari, Nomor Terakhir Hampir Jadi Hari Nasional!

tahub kabisat pertama kali diperkenalkan pada 46 SM oleh Julius Caesar yang bertujuan agar tudak kehilangan 6 jam setiap tahunnya.

Halaman:

Editor: Nasichatul Ma'Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x