Rekomendasi 5 Wisata Alam di Ciamis, Cocok Refresh diri saat Munggahan, Menjelang Ramadhan 2024!

- 7 Maret 2024, 20:29 WIB
Cadas Ngampar, 3 Wisata Alam Tersembunyi di Ciamis, Ada Sungai Cireong sampai Bukit Darmacaang cek di sini.
Cadas Ngampar, 3 Wisata Alam Tersembunyi di Ciamis, Ada Sungai Cireong sampai Bukit Darmacaang cek di sini. /Instagram/@zenik_star

PR CIAMIS - Salah satu agenda di masa Munggahan banyak kalangan adasalah berwisata atau jalanjalan.

Menyambut Bulan Ramadhan, sebelum menjalankan ibadah puasa umumnya banyak kalangan melakukan wisata atau berkunjung ke tempat tertentu.

Baca Juga: Bazar Disambut Antusias, Warga Rela Antre Panjang untuk Beras Murah

Berikut deretan wisata lokal Ciamis yang punya panorama alam mempesona cocok untuk Munggahan.

tempaynya yang asri dan udaranya yang segar cocok untuk refreshin menyambut Bulan Ramadhan.

Kabar baiknya semua wisata yang direkomendasikan ini dibanderol dengan harga yang terjangkau.

Baca Juga: Malam Ini Banget! Cek Link Siaran Langsung Persebaya vs Boerneo FC BRI Liga 1 Pekan ke 28, Gratis dan Legal!

Jadi Anda bisa wisata di masa Munggahan dengan budget yang tipis.

5 Wisata Alam di Ciamis

Dilansir dari berbagai sumber terpercaya inilah deretan lokasi wisata paling rekomended di Ciamis yang cocok untuk munggahan:

1. Curug Tujuh Cibolang

Halaman:

Editor: Nasichatul Ma'Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x